NAB HARIAN

MNC Asset Management dan The Indonesia Capital Market Institute (TICMI) Tandatangani MoU untuk Dukung Pengembangan Pasar Modal Indonesia

JAKARTA – MNC Asset Management resmi menandatangani Memorandum of Understanding (MoU) dengan The Indonesia Capital Market Institute (TICMI) untuk menjalin sinergi strategis dalam mendukung pengembangan pasar modal di Indonesia.

..[read more]

Phillip Sekuritas Indonesia dan MNC Asset Management Gelar IG Live: “THR Melimpah? Investasikan ke Reksa Dana Syariah”

JAKARTA – Bulan suci Ramadan adalah bulan yang ditunggu-tunggu oleh setiap orang. Salah satu yang menarik di bulan Ramadan ini adalah cairnya Tunjangan Hari Raya (”THR”) yang ditunggu-tunggu oleh semua pekerja, Pegawai Negeri Sipil dan Karyawan Swasta. Besaran THR ini biasanya satu kali gaji bulanan, sehingga para penerima upah kerja akan menerima total dua kali gaji di bulan Ramadan ini.

..[read more]

CGS International Sekuritas Indonesia Gelar Webinar “Ngabuburit Berkualitas dengan Investasi Reksa Dana” Bareng MNC Asset Management

JAKARTA – Memilih sarana investasi untuk mengembangkan keuangan yang aman dengan hasil yang optimal membutuhkan berbagai pertimbangan, mulai dari jenis dan cara pengelolaan dana investasinya. Saat ini investasi Reksa Dana semakin popular di kalangan masyarakat Indonesia, baik investor pemula maupun investor yang sudah berpengalaman, karena merupakan salah satu bentuk investasi yang mudah, murah dengan potensi imbal hasil yang menarik.

..[read more]

Kerja Sama Pemasaran Reksa Dana MNC Asset Management dan CGS International Sekuritas Indonesia

JAKARTA – Dalam kehidupan masyarakat masa kini, Reksa Dana semakin menjadi pilihan cermat bagi para Investor dalam berinvestasi di pasar modal. MNC Asset Management sebagai salah satu Manajer Investasi terkemuka di Indonesia terus berkomitmen untuk memperluas akses investasi Reksa Dana kepada seluruh lapisan masyarakat, dengan memperluas kerja sama kemitraan dalam pemasaran produk Reksa Dana, sehingga semakin memberikan kemudahan bagi masyarakat dalam berinvestasi Reksa Dana.

..[read more]

MNC Asset Management Salurkan Dana Sosial Melalui MNC Peduli Ke 3 Lembaga Zakat dan Pondok Pesantren

JAKARTA – MNC Asset Management melalui MNC Peduli kembali menunjukkan komitmennya dalam mendukung kegiatan sosial dengan menyalurkan dana sosial ke 3 lembaga zakat dan pondok pesantren. Kali ini, dana sosial tersebut disalurkan kepada Lembaga Zakat Infaq dan Shadaqah Muhammadiyah (LAZISMU), Lembaga Amil Zakat Infaq dan Sedekah Nahdlatul Ulama (LAZISNU), Rumah Zakat, dan Pondok Pesantren Darul Quran.

..[read more]